Ratusan Madrasah dan Pesantren Terdampak Bencana di Aceh dan Sumatera
JAKARTA – Kementerian Agama (Kemenag) menyatakan telah menyiapkan berbagai bantuan untuk pemulihan pascabencana yang terjadi di sejumlah wilayah di Pulau Sumatera, khususnya fasilitas pendidikan dan layanan keagamaan yang terdampak banjir…